Detail DAM Parit

Detail DAM Parit di Kabupaten Kendal

Data DAM Parit

Nama Dam Parit & Embung Dam Parit Kretegan 2
Desa Damarjati
Kecamatan Sukorejo
Nama Sumber Air Dam Parit Kretegan 2
Pemanfaatan Irigasi areal pertanian di dukuh kretegan
Debit Air Saat Survey
Debit Air Maksimal 117 ltr/dtk
Debit Air Minimal
Deskripsi Kondisi - Aliran air dari wangan mbrebes dan wangan mbulu - Pasangan batu pada saluran pembawa (sisi kiri P = 100 m dan sisi kanan P = 5 m) - Pada saat debit air besar sering terjadi limpasan, sehingga bangunan intake harus ditutup dengan papan - Bagian hilir balok sekat dilengkapi dengan konstruksi bronjong batu kali - Pada sayap hilir sisi kanan balok sekat pada bagian bawah tergerus
Permasalahan Dampak - Wangan mbrebes juga difungsikan oleh warga untuk membuang air limbah rumah tangga, sehingga kualitas air kurang baik - Bangunan intake pada dam parit tidak dilengkapi dengan model banjir scerm Sehingga debit yang dialirkan ke saluran pembawa tidak bisa dikontrol - Sedimentasi pada sisi hulu bangunan dam parit
Informasi Tambahan Berdasarkan hasil deliniasi areal pertanian diperoleh luasan yang diairi oleh dam parit ini adalah seluas 6.2 Ha

Saluran

Nama Saluran Desa Kecamatan Panjang Saluran Tanah Kondisi & Fungsi Saluran Dimensi Penampang Melintang Bangunan Boks Saluran
Utama Damarjati Sukorejo Meter
Intake Damarjati Sukorejo Meter

Sawah

Desa Kecamatan ID Luas
Damarjati Sukorejo 3.6 Ha

Titik

Desa Kecamatan Ident Nama Daftar File
Damarjati Sukorejo Dam Parit Kretegan 2

Gambar

Nama File
DP Kretegan 2.PNG