Selamat Datang di Aplikasi

SI-PERITANI (Sistem Informasi Pengelolaan Irigasi Pertanian)

Daerah Irigasi

Adalah kesatuan lahan yang mendapat air dari satu jaringan irigasi

Tentang SI-PERTANI

Apa Itu Irigasi Bidang Pertanian?

Irigasi merupakan sebuah alternatif pengairan lahan tadah hujan pada musim kemarau. Dengan adanya irigasi, lahan tidak lagi mengandalkan hujan yang tidak menentu waktunya.

Jaringan Tersier

Saluran Tersier

Saluran Tersier adalah saluran drainase yang menerima air dari saluran penangkap dan menyalurkannya ke saluran sekunder.

Saluran Kuarter

saluran yang mernbawa air dari bangunan yang menyadap dari boks tersier menuju petak-petak sawah yang dilayani oleh saluran sekunder tersebut.

Bangunan Sadap

bangunan yang berfungsi membagi air kedalam beberapa saluran, dan memberikan air ke petak-petak sawah.

saluran Pembuang

saluran yang berada pada daerah irigasi yang terletak diantara petak-petak lahan tersier.

Harga Komoditas Pangan

Komoditas Pangan adalah produk pangan yang diperjual-belikan pada kegiatan TTI dalam rangka stabilisasi harga pangan yaitu: beras, minyak goreng, gula pasir, cabai merah, bawang merah, daging sapi, dan komoditas lain yang ditentukan oleh Pemerintah.

Our Services

Beras Medium

Bawang Merah

Bawang Putih

Cabai Rawit

Hubungi Kami

Dinas Pertanian Dan Pangan Kabupaten Kendal

Alamat:
Jl. Raya Soekarno-Hatta No.113, Gondoarum, Jambearum
Kec. Patebon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah 51352
Telp: (0294) 381122
Fax: (0294) 381122
Email: info@dppkendal.go.id